Deskripsi produk
COSRX Acne Pimple Master Patch
Sumber : COSRX official website
Negara Asal : Korea Selatan
Plester hidrokoloid yang secara intensif mengekstraksi kotoran sekaligus menjadikan lapisan pelindung dari bahaya kotoran dari luar. Patch yang berukuran sangat tipis ini akan memberikan tampilan yang natural karena dapat menutupi jerawat.
Produk perawatan kulit berbentuk stiker bening yang dapat membantu mengatasi dan menyamarkan jerawat, blackhead, dan whitehead dalam semalam. Mampu membunuh bakteri penyebab jerawat. Dalam setiap kemasan, tersedia stiker dalam tiga ukuran yang dapat disesuaikan dengan area yang ingin ditutupi. Tidak mengandung pewangi.
Komposisi / Ingredients

Cellulose Gum, Styrene Isoprene Styrene Block Copolymer, Polyisobutylene, Petroleum Resin, Polyurethane Film, Liquid Paraffin, Tetrakis Methane
Bahan dapat berubah sesuai kebijakan produsen. Untuk daftar bahan terlengkap dan terbaru, silakan merujuk pada kemasan produk.
Harga & Ukuran
26 patches – IDR 85.000 (IDR 3.269/patch)
Harga yang tertera adalah harga normal tanpa diskon. Harga dapat berbeda sesuai kebijakan seller. Harga yang ditampilkan di ingredio.id adalah berdasarkan harga pasaran rata-rata yang kami dapatkan ketika artikel ini dibuat dengan pembulatan.
Cara Penggunaan
Tempelkan pada jerawat.
Informasi Komposisi
Rating & Review
Total Review
Belum ada review nih. Jadilah yang pertama mengulas produk ini 📝